Sholat Duha SasarenganBersama warga oleh Polsek Gegerbitung, dan Serap keluhan Warganya

    Sholat Duha SasarenganBersama warga oleh Polsek Gegerbitung, dan Serap keluhan Warganya
    Sholat Duha SasarenganBersama warga oleh Polsek Gegerbitung, dan Serap keluhan Warganya

    Polsek Gegerbitung melaksanakan kegiatan Sholat Duha Sasarengan di Mesjid Al Barokah, Kp. Tegal Sereh, Desa Caringin, Kecamatan Gegerbitung, Kabupaten Sukabumi. Kegiatan yang dimulai pukul 08.00 WIB ini dihadiri oleh Kapolsek Gegerbitung, IPDA Subit Sudrajat, SH, bersama dua anggota Polsek serta tiga warga masyarakat setempat.

    Setelah melaksanakan sholat duha, Kapolsek Gegerbitung memberikan himbauan kamtibmas kepada warga. Dalam sambutannya, ia mengingatkan masyarakat untuk selalu menjaga keamanan dan ketertiban lingkungan agar tercipta suasana yang aman, tentram, dan nyaman. Kapolsek juga mengajak semua warga, khususnya di Kecamatan Gegerbitung, untuk proaktif dalam mensukseskan Pemilihan Umum Kepala Daerah (Pemilukada) Kabupaten Sukabumi dan Pemilukada Provinsi Jawa Barat 2024. Ia menekankan pentingnya untuk tidak menyebarkan berita bohong, tidak mempolitisasi isu SARA, serta tidak mudah terprovokasi atau melakukan tindakan intimidasi dan persekusi.

    Selain itu, Kapolsek juga menyampaikan informasi bahwa bagi warga yang memerlukan operasi mata katarak, dapat segera menghubungi Polsek Gegerbitung. Polres Sukabumi akan melaksanakan kegiatan operasi mata katarak secara masal secara gratis tanpa biaya.

    Seluruh rangkaian kegiatan berlangsung dalam situasi aman dan kondusif, menunjukkan komitmen Polsek Gegerbitung dalam menjaga keamanan serta mendukung kesejahteraan masyarakat.

    polres sukabumi polda jabar
    Sukabumi

    Sukabumi

    Artikel Sebelumnya

    Patroli Malam Antisipasi Kriminalitas oleh...

    Artikel Berikutnya

    Safari Subuh Berjamaah Bhabinkamtibmas Desa...

    Komentar

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Dittipideksus Bareskrim Sita Miliaran Uang Hingga Aset Dari Kasus Net89
    Gugur dalam Tugas, Jenazah Bripka Anumerta Ronald M. Enok Diterbangkan ke Jayapura dan Dimakamkan di Sentani
    Polsek Gegerbitung Laksanakan Safari Sholat Subuh Berjamaah di Masjid Jami Al'Barokah
    Patroli Dialogis oleh Polsek Gegerbitung kepada warganya
    Polsek Gegerbitung Laksanakan Giat Anjangsana dan DDS di Desa Sukamanah

    Ikuti Kami